Sabtu, 13 April 2013

Membuat Lampion dari Bahan-bahan Sederhana

Kali ini Blogsisiunik.blogspot.com akan berbagi tentang cara membuat lapion dari bahan yang sederhana. Selain bisa kalian buat pajangan di kamar atau ruang tamu, kalian juga dapat menjadikan ini sebagai bisnis. Tidak salah kan bila anak muda sekarang berbisnis. Nah, sekarang simak step-stepnya :)

Bahan yang dibutuhkan :
Benang Nilon
Bola Plastik



Lem Kayu

Cara membuat : 
  • Siapkan semua bahan yang dibutuhkan
  • Olesi seluruh bagian bola dengan lem kayu hingga rata
  • Putar benang mengelilingi bola yang sudah diolesi balon 
  • Ulangi tahap diatas berulang kali hingga bola tertutup dengan benang dan campuran lem dan benang menebal
  • Keringkan Lampion yang hampir jadi di suhu yang tidak terlalu panas
  • Setelah kering, kempesi bola, hingga bola dan lampion terpisah
  • Beri hiasan serta lampu, agar terlihat lebih menarik
Mudah kan caranya? Kalian bisa segera mencobanya di rumah, hitung-hitung mengisi waktu liburan. Selamat mencoba :)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar